Bagaimana Membuat Bangunan Menjadi Anti Rayap?

Perlakuan Anti Rayap Pra-Konstruksi merupakan salah satu bentuk usaha menciptakan bagungan senantiasa aman dari rayap dengan membuat penghalang  fisik maupun kimia mulai dari persiapan lahan sampai ke struktur bangunan.  Anda dapat menghubungi kami di 0813 – 2121 – 4629 untuk mendapatkan pelayanan terbaik.

manfaat anti rayap pra konstruksi

  • Mengamankan bangunan, konstruksi, Instalasi, fasilitas, dari kerusak dari serangan rayap
  • Meningkatkan kenyamanan penghuni dan memperpanjang usia bangunan dari renovasi dini
  • Mengurangi resiko kerusakan bahan dan produksi dari kontaminasi rayap

Metode Treatment Anti Rayap Pra Konstruksi

Galian Pondasi

  1. Penyemprotan merata pada bagian dasar galian pondasi dengan larutan termisida disis 5 liter permeter panjang pondasi
  2. Setelah pondasi tersusun dan pengurugan mencapai setengahnya, dilakukan penyemprotan pada tanah urugan (back fill) dikedua sisi dengan dosis 5 liter termisida per 30 cm kedalaman pondasi
  3. Langkah terakhir adalah penyemprotan tapak tanah bangunan dengan dosis 3 liter per meter persegi

Persiapan Lantai

Setelah persiapan tanah untuk pemasangan lantai ( tegel atau beton) selesai dikerjakan, sisa – sisa sampah dibersihkan, maka dilakukan penyemprotan permukaan tanah dengan jumlah larutan 5 liter permeter persegi. 

Setelah semua penyemprotan selesai dilakukan, maka tanah disekitar pondasi dibawah lantai menjadi beracun, sehingga rayap tidak dapat menembusnya.

Perlakuan Kayu

Perlakuan kayu yang dimaksud adalah segala treatment termisida yang dilakukan terhadap kayu pada bagian gedung sebagai spot treatment dan terhadap kayu yang masih berupa bahan untuk bangunan sebagai pengawetan kayu.

KEBUTUHAN OBAT RAYAP DAN BAHAN

Kami hanya menggunakan bahan dan obat berkualitas antara lain : Premise 200 SL, Bahan Aktif Imidaklorpid, Bayer, Agenda 25 EC, Pipronil, Bayer, Regent 50 SC Pipronil BASF.

Peralatan yang digunakan antara lain : Power sprayer bertekanan, Slub Injector, Gunsprayer, Pengaman Pestisida dan APD

Berikut adalah Proses treatment tahapan Anti Rayap Pra Konstruksi

jaminan garansi anti rayap pra konstruksi

Merujuk pada standar anti rayap untuk bangunan dan gedung dari Dep. PU. SK. SNI. 03-2405-2000 Masterhama  memberikan GARANSI ANTI RAYAP selama 5 tahun yang tertuang dalam sertifikat. Berapa biaya jasa anti rayap pra konstruksi

Kami juga melayani Jasa Anti Rayap yang lain

Anti Rayap Pra Konstruksi

Jasa Anti Rayap Pasca Konstruski

Apa Keunggulan Anti Rayap Pasca Konstruski MASTERHAMA

Termistop adalah produk service kami untuk pemberantasan rayap?Apa kelebihan dan keunggulannya?

Jasa Anti Rayap Sistim Umpan

Kami Buktikan bahwa Umpan Rayap itu Berhasil

Jenis umpan rayap apa yang kami pakai?Bagaimana sistim pekerjaan kami dalam menjaga termite bait efektif?

Jasa Pembasmi Rayap

Termistop adaah produk inovasi kami membasmi rayap di atas rata rata

Apa beda kami dengan pembasmi rayap lainnya? Bagaimana kami sukses membasmi rayap ?